PENGANTARAN MAHASISWA PPL PROGRAM STUDI PSIKOLOGI ISLAM DI PERSONA CONSULTING
| | | |

PENGANTARAN MAHASISWA PPL PROGRAM STUDI PSIKOLOGI ISLAM DI PERSONA CONSULTING

“Pada hari kamis, 12 September 2024, Persona Consulting menerima kunjungan dari mahasiswa yang berjumlah 3 orang yakni, Nafisa Nur Fajrina, Qurratul A’yuni, dan Syafri Wagianto dalam kegiatan penyerahan mahasiswa Praktek Pengalaman Lapangan (PPL) dari Institut Agama Islam Negeri Pontianak. Kegiatan ini merupakan bagian dari kerjasama antara Institut dan persona untuk memberikan pengalaman praktis kepada mahasiswa….

Kerja Sama Antara Program Studi Psikologi Islam IAIN Pontianak Dan Smp Negeri 1 Anjongan Mengenai Program Penyuluhan Anti Perundungan, Sex Bebas, dan Penyalahgunaan Narkoba
| | |

Kerja Sama Antara Program Studi Psikologi Islam IAIN Pontianak Dan Smp Negeri 1 Anjongan Mengenai Program Penyuluhan Anti Perundungan, Sex Bebas, dan Penyalahgunaan Narkoba

  Pada tanggal 13 November 2023, Psikologi Islam Fakultas Ushuluddin, Adab dan Dakwah IAIN Pontianak melakukan penyuluhan kepada siswa-siswi SMP Negeri 1 Anjongan Mempawah mengenai Anti perundungan, sex bebas, dan penyalahgunaan narkoba. Penyuluhan ini diharapkan dapat memberikan dampak positif dalam upaya pencegahan perundungan, seks bebas, dan penyalahgunaan narkoba di lingkungan masing-masing. Program penyuluhan ini dilaksanakan…

RRI Pro 2 Pontianak Mengundang Mahasiswa Program Studi Psikologi Islam Sebagai Narasumber Pada Acara “Deep Talk”
| |

RRI Pro 2 Pontianak Mengundang Mahasiswa Program Studi Psikologi Islam Sebagai Narasumber Pada Acara “Deep Talk”

Pada 27 Oktober 2023, RRI Pro 2 Pontianak mengundang mahasiswa program studi Psikologi Islam sebagai narasumber, Imad Azizi untuk mengisi  sharing sessions dalam program Jaga Malam (Deeptalk) dengan tema “Jadilah Generasi BAPER, Bawa Perubahan Bentuk Kontribusi Pada Sekitar”. Pentingnya generasi sekarang untuk membawa perubahan dengan berkontribusi bersama sekitar. “Kontribusi sendiri tidak harus besar terhadap sekitar…

Ibu Ema Zati Baroroh, S.Psi., M.Psi., Psikolog Berkesempatan Berbagi Pengalaman di Diacara “DEEPTALK” Yang Diselenggarakan Oleh RRI PRO 2 Pontianak Yang Bertema-kan “Ngapain sih harus ke Psikolog?
| |

Ibu Ema Zati Baroroh, S.Psi., M.Psi., Psikolog Berkesempatan Berbagi Pengalaman di Diacara “DEEPTALK” Yang Diselenggarakan Oleh RRI PRO 2 Pontianak Yang Bertema-kan “Ngapain sih harus ke Psikolog?

Pada 20 Oktober 2023 malam, Dosen Psikologi Islam sharing sessions bersama RRI Pro 2 Pontianak dalam program Jaga Malam (Deeptalk) dengan tema “Ngapain sih harus ke Psikolog? Kesehatan Mental Itu Penting”. Program RRI PRO 2 yang bertema ”Deeptalk” ini bertujuan untuk membawa cerita yang penuh rasa dan emosi sebagai bagian dari perjalanan hidup. Siaran ini…

Mahasiswa PPL Psikologi Islam IAIN Pontianak Gelar seminar Remaja ke SMPN 13
| | |

Mahasiswa PPL Psikologi Islam IAIN Pontianak Gelar seminar Remaja ke SMPN 13

Pada 17 Oktober 2023, Mahasiswa Praktek Pengalaman Lapangan (PPL) IAIN Pontianak gelar seminar mini. Acara yang berlangsung sebanyak 3 sesi itu adakan di SMPN 13 Pontianak Jl.Tebu Sungai Beliung. Menaruh rasa kepedulian terhadap remaja tentang kasus perundungan, mahasiswa PPL mengambil tema Bullying dan kecerdasan buatan (AI) Artificial Intelligence untuk mengajak saling peduli terhadap perkembangan lingkungan sekitar. Rizal…

Mahasiswa Program Studi Psikologi Islam Memperkenalkan Layanan Kembang Jiwa Pada Acara “Deep Talk” Sebagai Narasumber Yang Diselenggarakan Oleh RRI PRO 2 Pontianak
| |

Mahasiswa Program Studi Psikologi Islam Memperkenalkan Layanan Kembang Jiwa Pada Acara “Deep Talk” Sebagai Narasumber Yang Diselenggarakan Oleh RRI PRO 2 Pontianak

Pada 13 Oktober 2023, RRI Pro 2 Pontianak mengundang mahasiswa program studi Psikologi Islam sebagai narasumber, Deti Nuriska untuk mengisi  sharing sessions dalam program Jaga Malam (Deeptalk) dengan tema “Kenalan sama Kembang Jiwa”. “Kembang Jiwa hadir sejak 12 Februari 2022 yang menjadi platform layanan konseling masyarakat dibawah naungan Program Studi Psikologi Islam. Kembang jiwa menjadi…

Dosen Program Studi Psikologi Islam Menghadiri Siaran Radio Secara Online Sebagai Narasumber Yang Diselenggarakan Oleh RRI PRO 2 Pontianak Dalam Program Jaga Malam “DEEPTALK”
| | |

Dosen Program Studi Psikologi Islam Menghadiri Siaran Radio Secara Online Sebagai Narasumber Yang Diselenggarakan Oleh RRI PRO 2 Pontianak Dalam Program Jaga Malam “DEEPTALK”

RRI PRO 2 Pontianak mengundang Dosen Program Studi Psikologi Islam IAIN Pontianak sebagai Narasumber dalam Siaran yang bertema “Deeptalk”. Program RRI PRO 2 yang bertema ”Deeptalk” ini bertujuan untuk membawa cerita yang penuh rasa dan emosi sebagai bagian dari perjalanan hidup. Pada tanggal 6 Oktober 2023, Dosen Psikologi Islam yaitu, ibu Viva Darma Putri, S.Psi.,…

Kaprodi Psikologi Islam Menjadi Narasumber Deep Talk Bertema “Menjadi Berkualitas : No Mager” Yang Diselenggarakan Oleh RRI PRO 2 Pontianak
|

Kaprodi Psikologi Islam Menjadi Narasumber Deep Talk Bertema “Menjadi Berkualitas : No Mager” Yang Diselenggarakan Oleh RRI PRO 2 Pontianak

RRI PRO 2 Pontianak kembali mengundang Dosen Program Studi Psikologi Islam IAIN Pontianak sebagai Narasumber dalam Siaran yang bertema “Deeptalk”. Kali ini pada hari Jumat, 29 September 2023, pemateri yang hadir adalah Kaprodi Psikologi Islam Bapak Abdullah Syifa, M.Pd. Perjanjian kerjasama ini mencakup berbagai program edukasi yang dirancang untuk meningkatkan pemahaman kepada masyarakat. Pada kesempatan…

Dosen Program Studi Psikologi Islam Menghadiri Siaran Radio Secara Online Sebagai Narasumber Yang Diselenggarakan Oleh RRI PRO 2 Pontianak Yang Bertema-kan “DEEPTALK”
| |

Dosen Program Studi Psikologi Islam Menghadiri Siaran Radio Secara Online Sebagai Narasumber Yang Diselenggarakan Oleh RRI PRO 2 Pontianak Yang Bertema-kan “DEEPTALK”

Kenapa sih orang-orang seringkali overthinking saat sudah memasuki waktu malam? Salah satunya yang bisa kita lakukan saat mengontrol overthinking adalah dengan mindfullness,metode meditasi yang digunakan untuk melatih seseorang lebih fokus terhadap apa yang terjadi disekitarnya. Mindfulness akan membantu kita lebih sadar akan keadaan sekitar serta mampu menerima emosi secara terbuka. RRI PRO 2 Pontianak mengundang…

Program Studi Psikologi Islam IAIN Pontianak dan PT Persona Optima Indonesia Jalin Kerja Sama Pelaksanaan PPL
| | |

Program Studi Psikologi Islam IAIN Pontianak dan PT Persona Optima Indonesia Jalin Kerja Sama Pelaksanaan PPL

Pada tanggal 1 Agustus 2023, Program Studi Psikologi Islam, Fakultas Ushuluddin, Adab, dan Dakwah, Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Pontianak, resmi menjalin kerja sama dengan PT Persona Optima Indonesia (Persona Consulting) dalam rangka pelaksanaan Praktek Pengalaman Lapangan (PPL) bagi mahasiswa. Kesepakatan kerja sama ini ditandatangani oleh Abdullah Syifa, M.Pd, selaku Ketua Program Studi Psikologi Islam…

Program Studi Psikologi Islam IAIN Pontianak Menjalin Kerjasama Dengan Komunitas Solidaritas Emak-emak Solihat Indonesia (SEHATI) dalam penyelenggaraan Stadium General “Sehati Sejiwa” Cegah Stunting Dari Hulu
|

Program Studi Psikologi Islam IAIN Pontianak Menjalin Kerjasama Dengan Komunitas Solidaritas Emak-emak Solihat Indonesia (SEHATI) dalam penyelenggaraan Stadium General “Sehati Sejiwa” Cegah Stunting Dari Hulu

Untuk memberikan bekal pengetahuan, keterampilan, serta pengalaman mahasiswa dalam pencegahan stunting sejak dini dan pengetahuan seputar pernikahan. Program Studi Psikologi Islam menjalin kerjasama dengan komunitas Solidaritas Emak-emak Solihat Indonesia (SEHATI). Selain itu, untuk mensukseskan dan melancarkan kegiatan Stadium General “Sehati Sejiwa” Cegah Stunting Dari Hulu Tahun 2023 yaitu, dengan keterlibatan Mahasiswa Program Studi Psikologi Islam…

Mahasiswa Psikologi Islam IAIN Pontianak Ikut Serta Dalam Musyawarah Wilayah Himpunan Psikologi Indonesia Kalimantan Barat 2023
|

Mahasiswa Psikologi Islam IAIN Pontianak Ikut Serta Dalam Musyawarah Wilayah Himpunan Psikologi Indonesia Kalimantan Barat 2023

Himpunan Psikologi Indonesia (HIMPSI) mengadakan Musyawarah Wilayah Tahun 2023 yang dihadiri oleh Mahasiswa dan Dosen Program Studi Psikologi Islam. Untuk mensukseskan dan melancarkan kegiatan Program Studi Psikologi Islam menjalin kerjasama dengan Himpunan Psikologi Indonesia (HIMPSI) yang melibatkan Mahasiswa dalam kepengurusan kepanitiaan. Dalam kegiatan Musyawarah Wilayah ini mengadakan beberapa acara diantaranya yaitu, Kegiatan Bakti Sosial, dan…